Paket Wisata Trans Studio Bandung 2 Hari 1 Malam
Paket Wisata Trans Studio Bandung – Trans Studio Bandung adalah taman bermain di dalam ruangan yang kedua di Indonesia,dibangun untuk menyusul kesuksesan Trans Studio Makassar yang dibangun pada tahun tahun 2009.
Wahana yang disajikan diberi nama sesuai dengan program-program yang ada di Trans TV ataupun Trans7.
Di Trans Studio Bandung anda dapat menikmati berbagai wahana, kurang lebih ada 20 wahana yang tersedia.
Kami menawarkan Paket Wisata Bandung Trans Studio yang menarik, khusus dirancang bagi Anda yang datang jauh dari luar kota Bandung.
Jadi Anda tak perlu repot lagi untuk mencari penginapan, kendaraan, membeli tiket ataupun mencari tempat makan kamilah yang akan mereferensikan dan mengaturkan perjalanan wisata anda atau sesuai dengan keinginan Anda.
Paket Wisata Trans Studio Bandung 2 hari 1 malam-Wonderful 2019
Wahana Dalam Trans Studio Bandung
1.Giant Swing
Adalah sebuah wahana permainan berupa ayunan pendulum raksasa yang pertama ada di Indonesia .Wahana ini akan mengajak Anda untuk berputar – putar pada ketinggian 18 Meter.
2.Jelajah trans studio Bandung
Dengan wahana petualangan yang akan memberikan Anda pengalaman di lebatnya hutan Afrika dan bertemu dengan berbagai binatang buas serta melewati jurang dengan Air terjun pada ketinggianm 18 meter.
3.Yamaha Racing Coaster
Wahana ini sangat cocok sekali bagi Anda yang ingin menguji nyali ,dengan kecepatan melesat yang sangat tinggi pada kecepatan 120 km/Jam.
4.Marvel Super Heroes 4D
Wahana ini adalah simulator Cinema dengan technologi 4D ,dengan tampilan tokoh-tokoh pahlawan komik marvel yang sudah sangat terkenal.
5.Vertigo
Ini adalah wahana dengan sajian kincir angin raksasa yang akan membuat Anda berputar dengan putaran 360 derajat secara vertikal.
6.Special Effect Action
Wahana dengan tampilan pengukapan rahasia dibalik aksi yang sangat meneganggkan dalam sebuah adegan film seperti, ledakan,jembatan runtuh dll nya.
7.Negeri Raksasa
Wahana dengan konsep permainan ini akan membuat Anda dapat mengunjungi sebuah negeri raksasa yang berada di atas awan dan Anda siap akan dijatuhkan dari ketinggian 20 meter.
8.Dunia Lain
Wahana ini dengan ikon memberikan suasana horor ,menyeramkan serta akan membawa Anda ketempat yang penuh misteri dalam dunia ghaib.
Itulah sekilas informasi tentang wahana Trans Studio Bandung dan tentunya masih banyak wahana yang belum terangkum dalam Paket Trans Studio Bandung 2 Hari 1 Malam ini tentunya masih banyak lagi wahana wahana yang Anda dapat nikmati di Wahana Trans Studio Bandung.
Paket Wisata Trans Studio Bandung 2 hari 1 Malam | Mahardika Tour
Pilhan Paket Trans Studio Bandung 2 hari 1 malam
- Paket Trans Studio dan Wisata Belanja
- Paket Trans studio dan Wisata Kawah putih Ciwidey kawasan Bandung selatan
- Paket Trans studio dan Wisata Gunung Tangkuban Perahu Kawasan Bandung Utara
Itinerary Paket Trans studio Bandung 2 Hari 1 Malam
Hari 1 – Penjemputan – Trans studio (Snack)
- 09.00 : Penjemputan/Airport/Stasiun Kereta Api
- 09.30 : Menuju Trans studio Bandung
- 10.00 : Tiba di Trans Studio Bandung
- 10.30 : Explore Trans Studio Bandung
- 16.00 : Menuju kawasan factory outlet Ir. H Djuanda Dago
- 19.30 : Menuju Hotel untuk Chek in Hotel
- 20.00 : Check-in/Istirahat
Hari 2 – Bandung City Tour – Wisata Belanja (B/L/-)
- 07.00 : Sarapan di hotel
- 08.00 : Bandung City Tour Asia Afrika
- 09.00 : Menuju kawasan Jl. Braga Bandung. Photo Stop di jalan Braga.
- 10.00 : Menuju Rumah Mode di Setiabudi dan Teras Cihampelas
- 12.00 : Makan Siang di resto lokal
- 13.00 : Wisata kuliner Kartika Sari
- 15.00 Transfer Airport/Stasiun KA
Harga Paket Tour .
PAKET | DURASI | HARGA |
2 Pax | 2 Hari | IDR. |
4 Pax | 2 Hari | IDR. |
6 Pax | 2 Hari | IDR. |
Harga Termasuk :
- Transportasi disesuaikan dengan jumlah peserta
- Ticket obyek wisata
- BBM
- Driver
- Toll
- Parking
Harga Tidak Termasuk :
- Ticket Pesawat
- Pengeluaran Pribadi
Kebijakan :
- Minimum keberangkatan 2 peserta
- Harga bisa berubah sewaktu -waktu sebelum ada pembayaran DP (minimal 30% dari total biaya tour)
- Detail rundown akan di informasikan bila deposit telah diterima.
- Pelunasan paket sekurang-kurangnya 7 hari sebelum keberangkatan.
- Pembatalan H-3 (Hari kerja)tidak ada dana pengembalian.
- Penambahan, pengurangan peserta tour dan itinerary konfirmasi ke CS pada hari kerja.
- Harga paket sesuai itinerary
- Harga berlaku untuk LOW SEASON.
- Program Tour diluar paket konfirmasi ke CS.
- Harga 4 tahun ke atas dihitung dewasa.
- Harga kamar based on twin share (1 kamar 2 pax) atau triple share (1 kamar 3 pax)
- Konfirmasi by e-mail/WA dalam kurun waktu 1 x 24 jam (jam kerja), berupa rundown dan Invoice setelah ada Deposit.
Percayakan perjalanan Anda bersama Mahardika Tour & Travel yang akan mengantarkan Anda sampai ke tujuan wisata Anda.
Untuk Informasi lebih lengkap tentang Paket Wisata Trans Studio Bandung 2 Hari 1 Malam,Segeralah menghubungi kami ,kami akan melayani anda dengan sepenuh hati.
Kami Juga memberikan layanan Sewa Bus Pariwisata Bandung dan Layanan jasa Sewa Mobil di Bandung, pertanyaan dan pemesanan silahkan menghubungi kami :
Informasi dan Pemesanan : Call/Wa +62 812 8210 9797
- Published in Paket Wisata, Uncategorized